The Forevermark Corner

Memberi hadiah ke pasangan dapat mempererat ikatan emosional dengan mereka. Anda benar-benar harus melakukannya, terutama di hari spesial pasangan. Salah satu kejutan yang menarik di hari spesial adalah liontin berlian terbaru. Semua itu dapat Anda cari di Mondial Jeweler.

Setiap mata berlian yang dilampirkan pada perhiasan selalu original. Semua itu dilampirkan melalui sertifikat khusus yang akan diberikan kepada pembeli. Anda dapat membeli perhiasan tadi dengan harga bersaing. Informasi lebih lanjut dari perhiasan dapat simak berikut.

Daftar Liontin Berlian Terbaru

The Forevermark Corner

Desain terbaru yang akan kita bicarakan kali ini adalah Solitaire, The Forevermark Corner, Mondial Jeweler Dreams, dan Reinette Collection. Masing-masing liontin punya desain berbeda sehingga cocok menjadi koleksi perhiasan dari pasangan Anda. Langsung saja kita bahas setiap detail dari liontinnya.

  1. The Forevermark Corner

Liontin emas kekinian bernama The Forevermark Corner juga menjadi incaran banyak pembeli. Desainnya cukup klasik juga dimana terdapat satu mata berlian berukuran besar di tengahnya. Hanya saja pada desain terdapat banyak berlian berukuran kecil sehingga berbeda dari jenis Solitaire. Desainnya juga tergolong cukup tak lekang oleh waktu sehingga bisa diberikan kepada anak atau cucu kelak.

Nilai karat dari perhiasannya adalah 0,51 yang mana jauh lebih tinggi nilainya dari tipe Solitaire. Jenis clarity dari perhiasan juga sama dengan kebanyakan koleksi Mondial Jeweler yakni VVS. Anda yang tertarik membeli dapat berkonsultasi dulu dengan kami.

  1. Solitaire

Desain Solitaire yang sederhana membuatnya tak pernah lekang oleh zaman. Perhiasan ini akan selalu tampak baru tidak peduli disimpan sejak waktu 50 tahun yang lalu. Hal inilah yang membuat desain Solitaire masuk kategori terfavorit. Hampir setiap masa jumlah pembelian selalu yang terbanyak dibandingkan desain lainnya. 

Nilai karat dari liontin emas kekinian ini 0,14. Mengenai harga banderol berada di kisaran Rp 6 jutaan hingga Rp 10 jutaan yang mana sangat standar untuk sebuah liontin. Anda juga dapat menggunakan liontinnya sebagai cincin. Tipe warna dari liontinnya adalah F dengan clarity VVS.

  1. Mondial Jeweler Dreams

Koleksi yang bernama Mondial Jeweler Dreams ini juga baru dirilis. Desainnya jauh lebih glamor karena disematkan 2 buah mata berlian besar. Di samping berlian besar juga terdapat berlian kecil yang mengitarinya. Perhiasannya dijamin cocok dipakai pada semua kondisi acara.

Meskipun sedang berbusana kasual pun, penggunanya akan tampil elegan dengan liontinnya. Nilai karat dari perhiasan tersebut yakni 0,843. Mengenai harga sudah pasti berbeda dari Solitaire maupun The Forevermark Corner. Anda juga dapat berkonsultasi dengan kami mengenai masalah pembelian.

  1. Reinette Collection 

Koleksi terbaru liontin emas kekinian adalah Reinette Collection. Bentuknya sangat berbeda dari berbagai koleksi sebelumnya. Tersedia desain pita di bagian tengah liontin. Tepat di bagian tengah pita tadi juga tersematkan berlian besar dan sedikit berlian kecil di area pita tepian. 

Nilai karat dari liontin Reinette Collection sebesar 0,199. Clarity dari perhiasan juga sama dengan koleksi sebelumnya yakni VVS. Anda yang berminat memiliki harus rela bayar Rp 10 jutaan sampai Rp 14 jutaan.

Koleksi mana yang kira-kira sesuai dengan Anda atau pasangan? Jika masih bingung maka segera hubungi kami untuk berkonsultasi. Pembeli tidak akan dikenakan biaya apapun mengenai konsultasi karena memang tersedia gratis. Proses konsultasi dapat dilakukan melalui email maupun telepon dengan informasi tercantum di website kami.