Liontin berlian asliLiontin berlian asli

Perhiasan seperti liontin berlian asli bisa menambah pesona pada siapapun yang memakainya. kabar baiknya perhiasan satu ini ternyata bisa dengan mudah untuk di mix and match dengan berbagai macam gaya busana. Namun, kamu juga sebaiknya mengerti dasar-dasar cara mix and match dalam memadukan gaya fashion mu dengan liontin tersebut supaya penampilan kamu terlihat lebih optimal. Baik gaya modern ataupun gaya klasik, sebetulnya semua bisa terlihat menarik dengan perhiasan liontin berlian dengan model terbaru di lehermu. Terdapat banyak cara berbeda untuk mix n match gaya fashion mu dengan memakai liontin berlian agar kamu tampak semakin stylish.  Kamu bisa menggunakan baju yang nyaman dan juga sesuai dengan aktivitasmu, kemudian tambahkan sebuah kalung yang sudah terdapat liontin berlian yang bersinar. Pakaian dengan warna monokrom seperti hitam, putih dan abu-abu bisa menjadi pilihan terbaik. Percayalah jika keindahan liontin berlian bisa membuat apapun yang kamu pakai terlihat lebih istimewa.

Memilih kalung dan liontin yang sesuai 

  1. Pilih tali kalung yang sesuai

Walau berlian juga cocok dipadukan dengan tali kalung emas, tapi kamu harus memutuskan dengan teliti lagi, kira-kira  warna emas yang seperti apa dan jenis rantai yang sekiranya paling cocok dengan liontin berlian asli yang kamu miliki. Sebelum menentukan pilihan,  cocokkan dulu  beberapa jenis tali emas dengan bentuk, ukuran dan warna yang berbeda. Dengan begitu kamu bisa mengetahui kira-kira mana tali emas yang paling tepat setelah mencoba dan melihatnya secara langsung. Lihat juga ukuran dari besar rantai dan juga liontinnya. Pastikanlah besar keduanya sesuai. Jika kamu membeli kalung sepaket dengan liontinnya, umumnya besar antara tali kalung dan liontin telah disesuaikan. Tapi jika kamu membelinya secara terpisah, kamu harus menyesuaikannya dulu. Jangan lupa perhatikan juga panjang dan pendek dari kalung tersebut. Pastikan kamu memilih ukuran yang sesuai dengan bentuk wajah dan lehermu

  1. Pilih perhiasan liontin berlian yang unik

Saat bicara tentang kalung dengan tambahan liontin berlian, mungkin yang kamu pikirkan adalah liontin berlian dengan model solitaire yang vintage dan klasik. Namun, jangan pernah batasi gayamu dan kamu tetap bisa memilih liontin berlian yang  memiliki bentuk yang unik.

Tips mix and match gaya fashion dengan liontin berlian

  1. Pilihlah baju atasan dengan model kerah yang tepat

Hindari atasan dengan kerah yang mempunyai banyak detail.  Sebaiknya pilih atasan yang memiliki potongan leher rendah, seperti gaya v-neck, sehingga kalung dengan liontin berlian yang kamu kenakan semakin stand out

  1. Mix and Match untuk gaya  fashion casual

Untuk kamu yang suka fashion casual seperti memakai  t-shirt dan jeans, sebaiknya pilih kalung yang tidak terlalu pendek dan juga tidak terlalu panjang. Kalung dengan rantai emas putih, akan sangat cocok dengan kaos atau t-shirt putih, ditambah dengan liontin berlian asli akan tambah mempercantik penampilan anda. 

  1.   Mix and Match Untuk gaya fashion glamor

Busana glamor pada umumnya hanya dipakai untuk  acara formal. Contohnya untuk acara ke pesta pernikahan, dan sejenisnya. Perhiasan modern seperti kalung berlian dan liontin berlian asli biasanya tidak sulit untuk dipadu padankan dengan gaya glamor karena desainnya netral dan juga kontemporer.

Memadu padankan kalung dan busana kita tidaklah sulit. Melalui beberapa informasi di atas, setidaknya  kita bisa mengetahui cara melakukannya. Mudah bukan? Demikianlah informasi tentang liontin berlian asli untuk informasi koleksi  perhiasan seperti liontin berlian asli, kalung berlian dan yang lainya The Palace jeweler pilihan yg tepat. Cek official websitenya sekarang juga.